Peningkatan Aktivitas dan Hasil Belajar Siswa di SMA N 4 Pariaman

Sari, Ayu Permata (2017) Peningkatan Aktivitas dan Hasil Belajar Siswa di SMA N 4 Pariaman. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_06_AYU_PERMATA_SARI_1205448_3925_2017.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pelaksanaan pembelajaran music non tradisional nusantara di kelas xi ipa 5 SMA Negeri 4 Pariaman. Penelitian ini dilakukan dengan pendekatan kualitatif,dengan menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif. Dalam penelitian ini,teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara Studi Pustaka, Observasi,Dokumentasi dan Wawancara. Pada proses pelaksanaan dilakukan pengamatan terhadap Proses Belajar Mengajar (PBM) disalah satu kelas, yaitu kelas XI IPA 5 yang mewakili selama 4 kali pertemuan, yaitu: Musik non tradisional nusantara, Unsur-unsur Musik dari Lagu non tradisional nusantara, dan Mengekspresikan Diri Melalui Musik non tradisional nusantara. Dan bagaimana guru menciptakan proses belajar mengajar mulai dari kegiatan pendahuluan sampai penutup serta bagaimana guru menyajikan materi pelajaran, metode, media dan evaluasi dalam pembelajaran musik non tradisional nusantara ini.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorSudarman, YosUNSPECIFIED
Thesis advisorMarzam, MarzamUNSPECIFIED
CorrectorErfan, ErfanUNSPECIFIED
CorrectorLumbontoruan, JagarUNSPECIFIED
CorrectorPutra, Irdhan Epria DarmaUNSPECIFIED
Subjects: L Education > L Education (General)
N Fine Arts > NX Arts in general
Divisions: Fakultas Bahasa dan Seni > Pendidikan Seni Drama, Tari dan Musik - S1
Depositing User: Fitri Yelli
Date Deposited: 03 Dec 2018 02:01
Last Modified: 06 Oct 2023 04:00
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/19986

Actions (login required)

View Item View Item