Pembuatan Aplikasi E-Service Library untuk Pengelolaan Perpustakaan diSMA N 4 Kota Solok

Negara, Boby Das Prawira (2018) Pembuatan Aplikasi E-Service Library untuk Pengelolaan Perpustakaan diSMA N 4 Kota Solok. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_07_BOBY_DAS_PRAWIRA_NEGARA_14026009_1162_2018.pdf

Download (162kB) | Preview

Abstract

Makalah ini membahas tentang Pembuatan Aplikasi Aplikasi E-Service Library untuk Pengelolaan Perpustakaan di SMA N 4 Kota Solok. Kajian ini bertujuan untuk mendeskripsikanbagaimana Aplikasi E-Service Library untuk Pengelolaan Perpustakaan diSMA N 4 Kota Solok.Data dikumpulkan melalui observasi dan wawancara langsung ke Perpustakaan Sekolah Menengah Atas 4 Kota Solok. Aplikasi berbasis web untuk pengelolaan perpustakaan diharapkan menjadi alat bantu untuk pelayanan perpustakaan yang berbasis digital agar tidak adanya ketertinggalan penerapan teknologi di bidang akademik SMA. Perancangan Aplikasi E-Service Library untuk Pengelolaan Perpustakaan di SMA N 4 Kota Solok menggunakan tiga software aplikasi pendukung diantaranya Xampp versi 3.2.2, Google Chrome atau Mozilla Firefox dan Dreamweaver. Jadi, Pembuatan Aplikasi Aplikasi E-Service Library untuk Pengelolaan Perpustakaan di sekolah dibuat agar mempermudah pustakawan dalam melaksanakan pekerjaan utamanya yakni melayani pemustaka.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Bahasa dan Seni > Ilmu Informasi, Perpustakaan dan Kearsipan - D3
Depositing User: Fitri Yelli
Date Deposited: 26 Sep 2018 02:59
Last Modified: 26 Sep 2018 02:59
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/17459

Actions (login required)

View Item View Item